Soal Kartu Sediaan Perpetual - LIFO

Kamis, 01 November 2012
Januari
1 Sediaan awal 200 unit @ 10 = 2.000
12  pembelian 400 unit @ 12 = 4.800
16  penjualan 500 unit
26 pembelian 300 unit @ 11 = 3.300
29 penjualan 200 unit
30 pembelian 100 unit @ 12 = 1.200

Buat kartu sediaan berdasarkan data di atas, dengan sistem perpetual dan metodenya LIFO :)


Jawaban bisa didownload : Kartu Sediaan LIFO - Perpetual

1 komentar:

  1. Anonim mengatakan...:

    kalo soal begini gimana penyelesainaya mohon bantuanya ?
    Januari
    1 Sediaan awal 200 unit @ 10 = 2.000
    12 pembelian 400 unit @ 12 = 4.800
    16 penjualan 500 unit
    26 pembelian 300 unit @ 11 = 3.300
    29 penjualan 700 unit

Posting Komentar